Cemilan Khas Semarang: Kue Mochi Wijen dengan Isian Kacang, Begini Resep Mudahnya!

- 8 Februari 2023, 19:28 WIB
Resep kue mochi isi kacang khas Semarang
Resep kue mochi isi kacang khas Semarang /tangkapan layar YouTube Devina Hermawan.

BERITASUKOHARJO.com – Kamu pasti sudah tidak asing dengan cemilan yang satu ini, yaitu kue mochi isi kacang.

Nah, kue mochi isi kacang merupakan salah satu cemilan khas Semarang. Cita rasa dari cemilan ini enak banget.

Ternyata untuk membuat kue mochi khas Semarang ini sangat mudah. Kamu bisa membuatnya sendiri di rumah.

Baca Juga: Ide Jualan dari Singkong Ini Laku Keras, Legit dan Creamy Bikin Nagih, Begini Resep Selengkapnya

Untuk membuatnya, kamu bisa ikuti resep kue mochi khas Semarang di bawah ini.

Langsung saja, dilansir dari kanal YouTube Devina Hermawan, BeritaSukoharjo.com telah menulis resep kue mochi khas Semarang yang enak, berikut resep mudahnya.

Bahan isian original:

90 gr kacang tanah goreng, giling

35 gr gula pasir

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x