Punya Roti Tawar? Yuk! Dibikin Puding Lapis Karamel Saja, Cara Bikinnya Praktis dan Hasilnya Enak Banget

- 1 Februari 2023, 17:08 WIB
Resep puding lapis karamel cuma modal roti tawar
Resep puding lapis karamel cuma modal roti tawar /YouTube Dapur Amma Hanun

BERITASUKOHARJO.com - Bila kamu punya roti tawar di rumah, tapi bosan dimakan seperti biasa, coba olah menjadi seperti ini saja.

Jadi, roti tawar ini boleh dijadikan sebagai salah satu bahan untuk membuat puding lapis karamel.

Lalu, untuk cara bikinnya sangat praktis dan hasilnya enak banget. Dijamin anti gagal dan bisa membuat kamu ketagihan.

Selain praktis, puding lapis karamel dengan olahan roti tawar ini modalnya pun sangat ekonomis.

Baca Juga: Campurkan Telur dan Jagung dan Hasilnya Sangat Enak, Gurih dan Cocok Jadi Cemilan Sekaligus Lauk

Puding lapis karamel ini bisa dinikmati bersama keluarga tercinta atau dibikin saat keluarga datang bertamu.

Jika penasaran, simak artikel resep puding lapis karamel ini hingga selesai, yuk! Sebagaimana yang dirangkum oleh BeritaSukoharjo.com dari kanal YouTube Dapur Amma Hanun berikut.

Bahan karamel:

- 100 gr gula pasir
- 40 ml air

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Dapur Amma Hanun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x