Buka Rahasia Penjual Gorengan! Tambahkan Kelapa Parut di Resep Bakwan Sayur, Dijamin Hasilnya Lebih Gurih

- 30 Januari 2023, 19:11 WIB
Resep bakwan sayur pakai kelapa parut
Resep bakwan sayur pakai kelapa parut /YouTube Ceceromed Kitchen.

- 2 sendok makan tepung beras

- Minyak goreng secukupnya

Baca Juga: Tanpa Ikan atau Ayam Rasanya Tetap Mirip! Yuk, Bikin Otak-Otak Ekonomis dari Telur, Cemilan Unik Enak Banget!

Langkah-Langkah:

1. Siapkan cobek kemudian masukkan 5 siung bawang putih, 1/2 sendok makan lada, 1/2 sendok makan garam, dan 1 sendok teh kaldu jamur.

2. Bumbu untuk resep bakwan sayur kelapa parut tersebut lalu diulek hingga halus dan sisihkan sementara.

3. Selanjutnya, iris tipis 100 gram kol dan 2 batang daun bawang, sedangkan 1 buah wortel dikupas lalu diserut.

4. Bahan pelengkap resep bakwan sayur kelapa parut ini kemudian dimasukkan ke dalam mangkuk beserta 100 gram tauge.

Baca Juga: Resep Mudah Bikin Seblak Mie Instan yang Super Enak dan Selalu Bikin Nagih, Cocok Saat Cuaca Dingin

5. Masukkan juga 5 siung bawang merah yang telah diiris, bumbu yang tadi telah dihaluskan tadi, serta tepung terigu serbaguna sebanyak 18 sendok makan.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x