Jangan Sampai Ketinggalan! Resep Cemilan Imlek, Kue Thok Warna-Warni Isi Kacang Hijau, Bikin Suasana Meriah!

- 20 Januari 2023, 17:50 WIB
resep kue thok atau kue ku untuk sajian Imlek
resep kue thok atau kue ku untuk sajian Imlek /Instagram @rondut/

8. Proses berikutnya, jika sudah merata, uleni menggunakan tangan hingga kalis sambil dituang air santan dan air yang sudah dihangatkan dengan sedikit demi sedikit agar tidak kelembekan.

9. Selanjutnya uleni hingga hingga bahan kulit thok bisa dipulung.

10. Kemudian jika sudah kalis, ambil adonan secukupnya, lalu bulatkan sesuai ukuran cetakan.

Baca Juga: Hati-Hati! Ternyata Beberapa Makanan Ini Tak Boleh Dipanaskan Ulang, Bisa Beracun bagi Tubuh!

11. Selanjutnya beri isian, lalu cetak kue thok.

12. Lakukan proses mencetak kue thok ini secara berulang, hingga seluruh adonan habis.

13. Letakkan kue thok yang sudah dicetak di atas daun pisang, sebelumnya olesi dulu dengan sedikit minyak.

14. Kemudian siapkan kukusan yang sudah dipanaskan dan airnya mendidih.

15. Selanjutnya kukus kue thok selama kurang lebih 12 menit menggunakan api sedang.

Baca Juga: Ide Jualan Super Laris dan Selalu Banjir Orderan, Cukup Pakai Singkong dan Agar-agar Hasilnya Cantik dan Mewah

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: Instagram @rondut


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah