Modal 2 Lembar Roti Tawar dan Agar-Agar Bubuk Jadi Puding Lapis Surabaya yang Cantik dan Istimewa

- 20 Oktober 2022, 15:59 WIB
Resep puding lapis Surabaya
Resep puding lapis Surabaya /YouTube tri pujis.

Baca Juga: Resep Cimol Anti Meledak ala Pedagang Pinggir Jalan, Rasanya Kenyal Gurih dan Menggugah Selera

Cara Membuat:

1.Siapkan roti tawar, kemudian potong bagian pinggirnya. Selanjutnya, potong-potong dadu roti tawar.

Masukkan potongan roti tawar ke dalam blender, dan tuangkan air secukupnya. Blender hingga halus. Sisihkan ke dalam panci.

2. Siapkan panci, masukkan gula pasir, agar-agar bubuk, coklat bubuk, dan roti tawar yang telah dihaluskan. Tambahkan air 300 ml, aduk-aduk hingga tercampur rata.

3 Masak adonan hingga mendidih sambil diaduk-aduk agar-agar adonan tidak menggumpal. Setelah mendidih, matikan api.

Baca Juga: Masak Sayur Tahu Tempe Kacang Panjang ala Warteg untuk Lauk Makan, Sekeluarga Lahap! Simak Resep Lengkapnya

4. Siapkan loyang, kemudian basahi dengan air. Masukkan adonan puding coklat ke dalam loyang dan dinginkan.

Siapkan panci untuk membuat lapisan puding mentega. Masukkan gula pasir, agar-agar bubuk, susu full cream, dan aduk hingga tercampur rata.

5. Masak adonan hingga mendidih dan sambil diaduk-aduk agar tidak bergerindil. Siapkan 2 butir kuning telur dan masukkan margarin cair, aduk hingga tercampur rata.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube tri pujis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x