Gak Nyangka! Kentang dan Sarden Jika Diolah Pakai Resep Ini Jadi Perkedel yang Rasanya Enak, Bikin Nagih!

- 13 Oktober 2022, 10:00 WIB
resep perkedel kentang sarden
resep perkedel kentang sarden /YouTube Devina Hermawan

Baca Juga: Ide Jualan dengan Bahan Sederhana, Resep Kue Putu Pandan yang Gurih dan Manis, Buatnya Mudah Tanpa Cetakan

12. Ambil adonan secukupnya dengan menggunakan sendok, lalu bentuk bulat atau sesuai selera, sisihkan sementar.

13. Setelah semua adonan perkedel sudah selesai dibentuk, lalu siapkan wajan dan panaskan minyak goreng secukupnya.

14. Ambil adonan perkedel, lalu celupkan ke dalam putih telur sampai merata, kemudian masukkan ke dalam wajan.

15. Goreng perkedel kentang sarden sampai matang dan kuning kecoklatan, lakukan sampai habis.

16. Setelah semua perkedel matang, angkat dan sajikan di atas piring saji.

Mudah bukan membuat perkedel kentang sarden dengan resep ini? Olahan kentang dan sarden ini bisa dijadikan cemilan atau lauk makan.

Selamat mencoba. ***

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube abu tosca


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah