Tumis Pindang Keranjang Resep Nenek, Hangat dan Nikmat Seperti Buatan Nenek di Kampung

- 5 Agustus 2022, 14:40 WIB
Resep tumis pindang keranjang ala nenek, nikmat dan hangat mengingatkan
Resep tumis pindang keranjang ala nenek, nikmat dan hangat mengingatkan /YouTube Ceceromed Kitchen

14. ½ sdt gula pasir

15. ½ sdt kaldu bubuk

16. 1 sdm kecap manis

Baca Juga: Rahasia Cara Merebus Daun Singkong agar Cepat Empuk dan Tetap Hijau Segar, Cuma 5 Menit!

Langkah-langkah:

1. Suwir-suwir ikan pindang keranjang, suwir menjadi beberapa bagian besar saja, cuci hingga kotoran pada perut ikan yang berwarna hitam menghilang, lalu goreng ikan pindang hingga agak kering saja agar tidak alot saat dimakan nanti, sisihkan.

2. Potong-potong tomat merah dan tomat hijau sesuai selera.

3. Potong serong cabai rawit merah dan cabai hijau besar, sisihkan.

4. Iris tipis semua bawang merah dan bawang putih lalu sisihkan.

5. Kupas dan cuci bersih biji petai, lalu bagi tiap biji menjadi 2 bagian, sisihkan.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: Youtube Ceceromed Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah