Resep Rahasia Cemilan Donat Empuk, Dijamin Empuknya Tahan Lama, Gunakan 1 Bahan Ini Saja

- 30 Juli 2022, 05:03 WIB
Resep Rahasia Donat Empuk
Resep Rahasia Donat Empuk /Instagram @chalistaa_kitchen

1. Pertama, siapkan semua bahan-bahannya.

2. Kemudian, siapkan wadah. Lalu, masukkan tepung terigu ke dalam wadahnya, ya.

3. Setelah itu, masukkan juga ragi instan, gula pasir dan juga susu bubuk.

Baca Juga: Resep Es Alpukat Kocok Mudah 4 Bahan, Nikmat dan Segar Diminum Saat Cuaca Panas

Nah, untuk mengecek keaktifan ragi, boleh dituangkan air panas. Apabila aktif, airnya akan berbusa.

Namun, semua ragi yang baru dibeli dan masih tersegel, dijamin ragi tersebut aktif.

4. Selanjutnya adalah masukkan bread improver dan softener cairnya.

Nah, ini dia bahan yang digunakan untuk membuat donat jadi lebih lembut, empuk dan juga tahan lama kelembutannya meskipun sudah berhari-hari.

2 bahan ini perlu ada di dapur kamu jika ingin membuat adonan donat lebih lembut dan empuknya tahan lama.

Baca Juga: Ingin Masak Praktis Cepat Jadi? Resep Bola-Bola Tahu, Anak-Anak hingga Orang Dewasa Pasti Suka

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Chalistaa Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah