Resep Cemilan Milk Balls Tanpa Oven, Anak-Anak Pasti Suka!

- 19 Juli 2022, 22:05 WIB
Milk Balls
Milk Balls /Tangkapan layar YouTube Vinastar Channel

3. Masukkan 1 sendok makan mentega, hingga gula dan mentega larut

4. Masukkan 125 gram susus bubuk, masukkan secara bertahap.

5. Masak hingga menjadi adonan yang dapat dipulung

6. Matikan api kompor

7. Ambil sepertiga bagian adonan, lalu sisihkan

Baca Juga: Masak Daging Kambing Sering Bau? Begini Cara Pengolahan yang Tepat

8. Beri warna 2/3 adonan sesuai selera

9. Bulat-bulatkan adonan menjadi 9 bagian bola-bola

10. Bulatkan 2/3 bagian dengan bola-bola yang lebih besar, dan 1/3 bagian lainnya menjadi bola-bola kecil.

11. Masukkan bagian bola kecil sebagai isian untuk bola yang lebih besar. Lakukan sampai semua adonan habis.

Halaman:

Editor: Choirul Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x