Resep Sayur Lodeh ala Warteg, Masakan Sederhana Tapi Enaknya Kebangetan! Dijamin Bikin Ketagihan

- 19 Juli 2022, 16:11 WIB
Resep sayur lodeh ala rumahan.
Resep sayur lodeh ala rumahan. /Tangkapan layar Youtube/Dapur Sehat

Langkah-langkah:

1. Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, terasi, dan garam, boleh pakai cobek atau blender, sisihkan.

2. Cuci bersih semua sayuran, seperti kacang panjang, terong, wortel, daun melinjo,labu siam dan jagung manis, potong-potong sesuai selera, sisihkan.

3. Tumis bumbu yang sudah dihaluskan tadi dengan sedikit minyak, masukkan daun salam dan lengkuas, tumis hingga wangi dan matang.

4. Masukkan cabai merah dan cabai hijau yang sudah dipotong-potong, aduk hingga tercampur rata.

5. Masukkan air untuk kuah, tunggu hingga agak panas, masukkan jagung dan wortel, aduk hingga rata.

Baca Juga: Resep Kue Lumpur Surga, Lembut dan Manis

6. Saat akan mendidih, masukkan santan, aduk terus agar santan tidak pecah, aduk hingga mendidih.

7. Bumbui dengan garam dan gula pasir, aduk hingga larut dalam kuah.

8. Masukkan labu siam, terong, dan kacang panjang, tunggu hingga sedikit layu lalu cek rasa.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: Youtube Nuraaini Soewarto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah