Gatal karena Biduran Susah Hilang? Simak 7 Penyebab Kulit Gatal yang Bisa Ganggu Aktivitas Ini

- 1 Oktober 2023, 08:55 WIB
Beberapa penyebab kulit gatal
Beberapa penyebab kulit gatal /Freepik/freepik.

1. Sengatan Serangga

Sengatan serangga merupakan respons imun atas "gigitan atau sengatan". Inilah yang menyebabkan kulit terasa amat mengganggu.

Serangga saat menggigit atau menusuk kulit akan mengeluarkan cairan liur yang memiliki kandungan enzim dan protein untuk membekukan darah.

Kandungan air liur tersebut menyebabkan reaksi alergi ringan sehingga tubuh menghasilkan histamin yang menyebabkan gatal hebat.

2. Penyebab Adanya Infeksi Jamur

Perkembangan jamur pada kulit yang lembap dapat menyebabkan kulit menjadi ruam dan gatal.

Baca Juga: JARANG DISADARI! 6 Kebiasaan yang Dapat Merusak Ginjal, Dari Makan Makanan Olahan hingga Banyak Makan Daging

Penyebab kulit juga menjadi gatal yang biasanya terjadi pada bagian tubuh maupun keseluruhan, yaitu akibat ruam jamur.

Jika pada kulit yang sering berkeringat merasakan gatal semakin parah, itu tandanya karena tidak dibersihkan secara benar atau tak merata, maka bersihkan perlahan hingga ke sela-sela agar keadaan lebih baik.

3. Reaksi Alergi Obat

Reaksi alergi pada obat antibiotik, antijamur, atau penghilang rasa nyeri narkotik dapat menyebabkan gatal tiba-tiba meluas di seluruh area kulit. Reaksi tersebut muncul akibat respons tubuh yang berlebihan saat mengonsumsi obat.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x