MULAI HIDUP SEHAT dengan Konsumsi Kaldu Instan Tanpa MSG, Ini Top 5 Rekomendasi Merek Terbaik Harga Bersahabat

- 30 April 2023, 06:04 WIB
Top 5 rekomendasi kaldu instan terbaik tanpa MSG untuk hidup yang lebih sehat
Top 5 rekomendasi kaldu instan terbaik tanpa MSG untuk hidup yang lebih sehat /Freepik/8photo.

Bagi kamu yang tidak bisa mengonsumsi vetsin atau micin, salah satu rekomendasi kaldu instan terbaik tanpa MSG lainnya adalah merek Alsultan - Kaldu Bubuk.

Adapun kaldu instan ini berbahan baku rempah-rempah khas Indonesia sehingga meski tanpa MSG, tetapi rasanya tetap sangat lezat dan tentunya sehat.

Kisaran harga isi 95 gram: Rp15.000,-

4. Aiko Kaldu Non MSG

Sesuai namanya, kaldu instan yang satu ini tidak mengandung MSG alias tanpa MSG, sangat cocok bagi kamu yang ingin mulai hidup lebih sehat

Soal kualitasnya, kamu tak perlu khawatir karena kaldu instan organik Aiko terbuat dari bahan-bahan yang alami tanpa MSG dengan pengujian laboratorium.

Kaldu instan yang punya tiga varian ini (ayam, sapi, dan jamur) dapat digunakan sebagai pengganti vetsin/penyedap rasa dengan takaran sesuai selera.

Kisaran harga isi 80 gram: Rp17.000,-

Baca Juga: 5 Drama Korea Ini Wajib Ditonton Jika Kamu Menyukai 'The Glory', Nomor 4 Diperankan Mantan Suami Song Hye Kyo

5. ROYCO Bumbu Kaldu Rasa Jamur

Siapa, sih, yang tidak tahu merek satu ini? Royco memang telah menjadi andalan banyak orang dalam urusan masak-memasak.

Nah, bagi kamu yang ingin mencoba kaldu instan versi merek ini yang tanpa MSG, maka bisa mencoba Royco rasa jamur.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah