Liburan ke Jawa Tengah, Jangan Lupa Cicipi Beberapa Kuliner Berikut Ini

- 17 Mei 2022, 16:31 WIB
Ilustrasi Kuliner Jawa Tengah
Ilustrasi Kuliner Jawa Tengah /Pixabay/TravelPhotografer./
  1.     Gethuk

Gethuk Klaten dapat dinikmati dikala sore hari ataupun di berbagai acara khusus sebagai suguhan
Gethuk Klaten dapat dinikmati dikala sore hari ataupun di berbagai acara khusus sebagai suguhan

Getuk adalah makanan yang terbuat dari singkong. Sebenarnya gethuk tidak hanya ada di Jawa Tengah saja, di Yogyakarta pun ada.

Gethuk aslinya berwarna putih, namun sekarang sudah dikreasikan dengan berbagai macam warna.

Selain itu, gethuk juga ada yang digoreng dan rasanya tidak kalah enak dari getuk yang biasa.

Baca Juga: Lirik Lagu Kita Usahakan Rumah Itu – Sal Priadi, Tentang Rencana Rumah Masa Depan

  1.     Garang Asem

Garang Asem Ayam
Garang Asem Ayam YouTube tripujis

Makanan ini berasal dari berbagai daerah di Jawa Tengah, seperti Semarang, Kudus, Demak, Pekalongan, dan Pati.

Makanan berbahan dasar ayam ini dimasak dengan daun pisang sebagai pembungkusnya, rasanya asam dan pedas.

  1.     Soto Kudus

Soto Kudus
Soto Kudus Instagram @deviirawantari

Makanan ini sangat populer di kalangan pecinta kuliner, sehingga tidak lengkap rasanya jika berkunjung ke Kudus tidak mampir untuk makan soto khas Kudus.

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: YouTube Kabar Pelangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah