Akomodir Akses Mahasiwa Asing, Universitas Muhammadiyah Surakarta Luncurkan Aplikasi MyMBKM

- 8 Desember 2021, 19:11 WIB
Rektor UMS, Sofyan Anif meluncurkan aplikasi MyMBKM
Rektor UMS, Sofyan Anif meluncurkan aplikasi MyMBKM /Humas UMS

 Sebagai tanda penggunanan aplikasi program MyMBKM telah resmi dapat diunduh, Rektor secara simbolis menekan tombol yang telah disediakan oleh panitia.

Sementara, Ketua Taskforce Hibah PKKM UMS 2021, Munajat Tri Nugroho, menyampaikan bahwa aplikasi yang dirancang oleh tim MBKM UMS itu akan dapat dimanfaatkan dalam proses kegiatan pembelajaran.

 Baca Juga: Sinopsis Film London Has Fallen Tayang Malam Ini, Aksi Teroris Buru Presiden Amerika sampai ke Inggris

“Kegiatan MBKM di kampus UMS ini ke depan tantangannya semakin berat, karena setiap saat dari Dikti pasti ada program baru, dan ini menjadi PR kita bersama yang harus kita hadapi dan antisipasi,” tandas dosen Teknik Industri ini.***

 

Halaman:

Editor: Nanang Sapto Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x