Upacara Sumpah Pemuda Dihadiri Siapa Saja? Simak Juga Salah Satu Pesan Pembina Upacara untuk Para Pemuda

- 28 Oktober 2023, 17:16 WIB
Hari Sumpah Pemuda dilaksanakan di Jalan Kramat Raya Nomor 106 Jakarta Pusat pada Sabtu, 28 Oktober 2023, dihadiri siapa saja?
Hari Sumpah Pemuda dilaksanakan di Jalan Kramat Raya Nomor 106 Jakarta Pusat pada Sabtu, 28 Oktober 2023, dihadiri siapa saja? /BeritaSukoharjo.com/Inung R. Sulistyo.

BERITASUKOHARJO.com - Museum Sumpah Pemuda menggelar upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95 yang dihadiri sejumlah tokoh Kongres Pemuda.

Adapun pelaksanaan upacara Hari Sumpah Pemuda dilaksanakan di Jalan Kramat Raya Nomor 106 Jakarta Pusat pada Sabtu, 28 Oktober 2023.

Tak hanya Kongres Pemuda yang hadir, tetapi pelaksanaan upacara Sumpah Pemuda dihadiri juga oleh beberapa tamu undangan.

Adapun tamu umdangan tersebut, antara lain seperti vucu Muhammad Yamin, Roy Rahajasa Yamin, dan Rania Yamin yang merupakan cicit pelopor sumpah pemuda, Muhammad Yamin.

Baca Juga: Super Aesthetic! Ide Kreatif Lampu Hias dari Botol Bekas, Ini Tutorial Dekorasi Kamar Tidur Bahan Sederhana

Selain keluarga Muhammad Yamin, terpantau pula hadir keluarga Wage Rudolf Soepratman, Dewi Motik Pramono, yang merupakan pengusaha perempuan terkenal di Indonesia. Ia turut ikut serta menghadiri upacara Sumpah Pemuda.

Tampak juga cucu keponakan WR Supratman, yaitu Agustiani, didampingi sang anak, Bewita Geraldine, yang juga turut hadir berpartisipasi dalam pelaksanaan upacara Sumpah Pemuda.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x