Angkie Yudistia Terlibat Uji Coba Kereta Cepat Bersama Teman Disabilitas, Ini Masukkan Berharga dari Mereka

- 1 Oktober 2023, 18:25 WIB
Angkie Yudistia dan masukan berharga teman disabilitas
Angkie Yudistia dan masukan berharga teman disabilitas /Dok: Staf Khusus Presiden RI Bidang Sosial

Namun, ia juga menyatakan harapannya bahwa fasilitas ini dapat terus ditingkatkan agar lebih mendukung dan memudahkan para penyandang disabilitas yang ingin menggunakan kereta cepat ini sebagai sarana transportasi.

Baca Juga: MODAL SAMPAH JADI MEWAH! Sulap Tutup Botol AQUA dan Kardus Bekas Jadi Ide Kreatif Toples Minimalis Cantik

Dalam interaksinya dengan teman-teman penyandang disabilitas, terutama mereka yang tuli, Angkie mendengar masukan yang berharga mengenai kebutuhan akan peningkatan aspek visual dalam fasilitas kereta cepat.

Selain itu, Angkie menyoroti pentingnya memiliki karyawan yang memiliki kemampuan berbahasa isyarat, sehingga komunikasi dengan penyandang disabilitas dapat lebih efektif.

Namun, masukan tidak hanya datang dari teman-teman tuli. Angkie juga menerima masukan-masukan berharga dari penyandang disabilitas lainnya, seperti mereka yang daksa dan netra.

"Lalu ada juga masukan dari teman daksa bernama Sasa, untuk akses masuk kursi roda. Masih susah, jadi perlu kursi roda khusus seperti dipesawat. Karena kemarin mencoba kursi yang Sasa pakai itu, tidak bisa masuk, jadi sulit. Selain itu juga tidak ada ramp untuk masuk gerbong, Sasa menyampaikan kemarin sign untuk difabel tidak ada, seperti di parkiran, digerbong. Terlebih petugas disanapun belum aware tentang difabel," jelas Angkie.

Baca Juga: Pakai Botol Aqua Hasilkan Pokcoy Melimpah dan Segar, Kuncinya di Ramuan Ini..

Dalam interaksinya dengan teman-teman penyandang disabilitas, terutama mereka yang tuli, Angkie juga mendengar masukan yang berharga mengenai kebutuhan akan peningkatan aspek visual dalam fasilitas kereta cepat.

 

Selain itu, Angkie menyoroti pentingnya memiliki karyawan yang memiliki kemampuan berbahasa isyarat, sehingga komunikasi dengan penyandang disabilitas dapat lebih efektif.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah