Kemensos Melalui PT. Pos Indonesia Siap Memulai Pendistribusian Bansos Sembako Ramadhan secara Langsung

- 4 April 2023, 19:50 WIB
Ilustrasi Bansos Sembako Ramadhan
Ilustrasi Bansos Sembako Ramadhan /PIXABAY/EmAji/Pixabay/EmAji.

Baca Juga: Lembutnya Kebangetan! Brownies Kukus Chocolatos Tanpa Telur, Cuma Diaduk Langsung Jadi! Murah tapi Rasa Mewah

Bantuan yang diberikan akan berupa beras, ayam dan telur. PT. Pos Indonesia sebagai penyalur telah siap membantu pemerintah untuk menyerahkan bantuan kepada para nerima. Bantuan akan diberikan secara door to door.

Cara pengecekan Bansos Sembako 2023 bisa kamu ikuti sebagai berikut:

1. Penerima bantuan PKH, maupun bantuan BPMT yang sudah dimutakhirkan ke DTKS.

2. Keluarga masih termasuk keluarga yang kurang mampu, atau tidak ada anggota keluarga yang menjadi PNS, atau TKW.

3. Data yang dinamis membuat pemerintah terus melakukan update penerima bansos.

Baca Juga: PALING INSTAGRAMABLE! Rekomendasi 9 Tempat Wisata Alam di Tegal Tahun 2023, Dijamin Punya Spot Foto Keren

Jadi, kamu bisa melakukan pengecekan melalui cekbansos.kemensos.go.id. Berikutnya isi data sesuai dengan data pribadimu.

Bagi penerima Bansos Sembako Ramadhan maka akan muncul kolom BPNT yang statusnya bertuliskan YA.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah