Jadi Bakal Capres 2024, Tantangan Berat Ganjar, Anies, dan Andika Diungkap Pengamat Politik Ini, Apa Saja?

- 18 Juni 2022, 14:44 WIB
Surya Paloh NasDem umumkan tiga nama Bakal Capres 2024
Surya Paloh NasDem umumkan tiga nama Bakal Capres 2024 /Instagram @official_nasdem.

Baca Juga: Sukses Jadi Pesulap Tampan di The Sound of Magic, Kini Ji Chang Wook Kejutkan Penggemar dengan Suara Merdunya

"NasDem sendiri harus bisa mengatur langkah komunikasi politiknya agar tidak dituding sebagai partai pembajak kader dari partai lain."

Katanya, jika NasDem tak mampu mengelola komunikasi politik dengan baik, maka kemungkinan akan memengaruhi hubungannya dengan PDIP.

Kemudian, terakhir, yaitu soal Jenderal TNI Andika Perkasa yang saat ini seperti diketahui masih aktif sebagai Panglima TNI.

Menurut Umam, langkah Andika Perkasa ke depannya tidak akan mudah lantaran ia menilai elektabilitasnya masih rendah.

Baca Juga: Sejumlah Fakta Khilafatul Muslimin, Salah Satunya Punya Sekolah Mirip Pondok Pesantren tapi Kurikulumnya...

"Memang, pasca-pencapresan NasDem ini elektabilitas Andika bisa terdongkrak," paparnya.

"Namun, basis popularitasnya yang masih terbatas itu perlu dipantau, khususnya setelah Andika pensiun dari jabatan Panglima TNI."

Sebagai informasi, Andika Perkasa menjabat sebagai Panglima TNI secara resmi saat menggantikan Marsekal TNI (Purn) Hadi Tjahjanto pada 17 November 2021 lalu.

Namun, diinformasikan bahwasanya Andika Perkasa akan segera memasuki masa pensiun, yaitu pada 21 Desember 2022 saat dirinya berusia 58 tahun. ***

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah