20 Pasien Omicron BA.4 dan BA.5 Sembuh, Jubir Kemenkes: Seluruhnya Gejala Ringan, kecuali Satu Orang, Dia...

- 16 Juni 2022, 16:38 WIB
Ilustrasi subvarian Omicron BA.4 dan BA.5
Ilustrasi subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 /Pixabay/Geralt.

BERITASUKOHARJO.com - Kabar cukup baik datang dari para pasien subvarian Omicron BA.4 dan BA.5.

Pasalnya, dari 20 pasien yang terjangkit di Indonesia, kini mereka semua dinyatakan sudah sembuh.

Adapun hal tersebut disampaikan oleh Juru Bicara (Jubir) Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI, yakni Mohammad Syahril.

Baca Juga: Jadi Ken di Film Barbie, Potret Perdana Ryan Gosling Ini Justru Disebut Netizen Mirip Sugar Daddy

Ia mengatakan bahwa seluruh pasien hanya mengalami gejala ringan dan kini sudah sembuh. Namun, ada satu orang pengecualian yang tergolong sakit sedang.

Hal itu sebagaimana diungkap oleh Mohammad Syahril dalam kanal YouTube FMB9ID_IKP melalui sebuah video berjudul 'Awas, Omicron Kembali Mengintai Indonesia'.

"Seluruhnya mengalami gejala ringan, kecuali satu orang pasien perempuan umur 20 tahun di Jakarta," ungkapnya, dikutip BeritaSukoharjo.com pada Kamis, 16 Juni 2022.

Baca Juga: Apartemennya Beraura Pengantin Baru, Jin BTS Dicurigai Punya Hubungan Asmara Rahasia Gara-Gara Reaksi Jimin

Menurutnya, satu orang pasien yang berjenis kelamin perempuan itu masuk kategori sakit sedang lantaran memiliki keluhan sesak napas.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani

Sumber: YouTube FMB9ID_IKP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah