Menurut BMKG 6 Kota Berikut Masuk Kategori Terpanas di Indonesia, Ada Kotamu?

- 17 Mei 2022, 16:11 WIB
Ilustrasi kota terpanas di Indonesia
Ilustrasi kota terpanas di Indonesia /Pixabay/jplenio/

Baca Juga: Lirik Lagu Kita Usahakan Rumah Itu – Sal Priadi, Tentang Rencana Rumah Masa Depan

  1. Semarang

Dengan suhu yang pernah mencapai 35,4 derajat celcius, Semarang menjadi salah satu kota terpanas di Indonesia.

  1. Tiwatobi, Flores Timur

Pada Agustus tahun lalu, tepatnya 22 hingga 27 Agustus 2021, Tiwatobi mencapai suhu 35,4 derajat celcius dan 35,6 derajat celsius.

  1. Kupang, NTT

Pada waktu yang hampir sama dengan kota-kota di atas, Kupang juga pernah menjadi suhu 35,0 derajat celcius.

Baca Juga: Heboh Kabar UAS Dideportasi dari Singapura, KBRI: Tidak, tapi karena....

  1. Sikka, NTT

Sikka di NTT juga termasuk dalam salah satu daftar kota terpanas karena pernah mencapai suhu 34,8 derajat celcius.

  1. Majalengka, Jawa Barat

Pada tahun lalu, yaitu 26 Agustus 2021, Majalengka juga termasuk kota dengan suhu terpanas yang pernah mencapai 34,7 derajat celcius.***

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: Tribrata News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah