Buntut Aksi 'May Day', TransJakarta Lakukan Penyesuaian Rute, Simak Daftarnya

- 12 Mei 2022, 20:53 WIB
Pengalihan rute TransJakarta imbas demo 11 April.
Pengalihan rute TransJakarta imbas demo 11 April. /PMJ News/Gtg

BERITASUKOHARJO.com - Buntut dari adanya aksi 'May Day' membuat TransJakarta harus melakukan penyesuaian rute.

Adapun penyesuaian rute oleh BUMD PT Transportasi Jakarta (TransJakarta) tersebut dilakukan di sekitar patung Arjuna Wijaya (patung kuda).

Apalagi diperkirakan bahwasanya puncak aksi peringatan hari buruh 'May Day' akan berlangsung pada Sabtu mendatang, 14 Mei 2022.

Baca Juga: Indonesia akan hadapi Cina di Thomas Cup 2022, Andalkan Pemain Top 10 Peringkat BWF

Adapun hal tersebut disampaikan oleh Kepala Departemen Komunikasi Korporasi dan CSR PT Transjakarta, yakni Uwan Samariansyah, di Jakarta pada Kamis, 12 Mei 2022.

"Sehubungan dengan adanya kegiatan aksi massa di sekitar Patung Kuda dan sekitarnya, TransJakarta melakukan penyesuaian beberapa rute yang melintas di sekitar lokasi," ungkapnya.

Lantas, bagaimana saja penyesuaian rute yang dilakukan PT TransJakarta?

Berikut rinciannya, silakan disimak:

Baca Juga: Sukses Melumat Tunggal Putri Terkuat Dunia, Bilqis Jadi Idola Baru Fans Bulutangkis Garis Keras Indonesia

Halaman:

Editor: Inung R Sulistyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah