Cemilan Olahan Singkong dan Bihun yang Super Gurih, Cocok Menemani Waktu Santai, Cek Resep Berikut!

- 21 Desember 2023, 11:57 WIB
Resep cemilan singkong dan bihun super enak
Resep cemilan singkong dan bihun super enak /YouTube Dapur Lielis

Tumis kembali bahan isiannya itu hingga daging ayam sedikit berubah warna.

Baca Juga: Masak Gulai Tak Harus Pakai Daging Kambing! Cuma dengan Daun Singkong Juga Bisa kok, Begini Resepnya

6. Kemudian, masukkan 1 buah wortel yang sudah dipotong-potong dadu kecil dan bihun yang sudah dipotong-potong tadi. Aduk hingga tercampur.

7. Selanjutnya, masukkan 1/2 sendok teh garam, 1 sendok teh kaldu bubuk dan 1/2 sendok teh merica bubuk.

Lalu, aduk kembali bahannya hingga tercampur rata dan matang. Apabila isian cemilan itu sudah matang dan agak kering, angkat.

8. Selanjutnya, ambil secukupnya adonan singkong, lalu pipihkan di telapak tangan. Lalu, beri isian bihun secukupnya saja, lalu tutup kembali isiannya itu menggunakan adonan singkong dan bentuklah menjadi bentuk lonjong atau bulat sesuai selera.

Lakukan sampai adonan singkong dan isiannya itu habis.

Baca Juga: Resep Buntil Daun Singkong Menu Rumahan yang Bikin Kangen Kampung Halaman, Sungguh Lezat tiap Suapan!

9. Selanjutnya, celupkan cemilan singkong isi bihun itu ke dalam kocokan putih telur, lalu balut lagi ke dalam tepung panir.

Setelah itu, goreng cemilan singkong isi bihun itu di minyak panas hingga warnanya kuning keemasan dan matang. Angkat dan sajikan. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Dapur Lielis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah