Resep Olahan Ikan Tongkol dan Tahu yang Enaknya Bikin Tambah Nasi Terus, Cobain Sekarang!

- 27 November 2023, 07:54 WIB
Resep masakan olahan ikan tongkol dan tahu
Resep masakan olahan ikan tongkol dan tahu /YouTube Dapur Wong Ndeso

4. Kemudian, untuk 4 siung bawang putihnya dicincang halus atau diulek.

5. Setelah itu, siapkan wajan dan minyak, lalu panaskan terlebih dahulu. Setelah panas, masukkan tahu yang sudah dipotong-potong dadu, lalu digoreng hingga tahunya itu berkulit dan matang.

Setelah tahu goreng matang, angkat dan tiriskan.

6. Selanjutnya, goreng juga ikan pindang tongkol yang sudah dipotong-potong tadi dan digoreng juga hingga matang semua.

Setelah ikan pindang tongkol itu matang, bisa langsung diangkat dan ditiriskan.

7. Selanjutnya, kurangi minyaknya dan masukkan bumbu bawang merah dan bawang putih yang sudah dicincang dan diiris tipis tadi.

Ditumis sampai bawangnya harum.

8. Setelah bawangnya harum, masukkan irisan cabe ijo, cabe rawit dan juga lengkuas yang sudah digeprek.

Baca Juga: Rekomendasi Menu Sahur dan Buka Puasa: Resep Ikan Tongkol Tahu, Bumbu Meresep, Wangi, dan Lezat

9. Kemudian, masukkan juga jahe dan serai geprek, dan juga daun salam, lalu ditumis hingga matang dan layu.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Dapur Wong Ndeso


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x