Gurih Kuahnya, Empuk Ketan Hitamnya! Resep Bubur Ketan yang Lezat dan Bergizi, Dijamin Anti Gagal

- 21 November 2023, 11:06 WIB
Resep bubur ketan hitam
Resep bubur ketan hitam /Instagram @luis_widarto.

BERITASUKOHARJO.com - Siapa yang suka makan bubur ketan hitam? Sekarang kamu tidak perlu beli lagi, ada resep yang lebih mudah dan praktis untuk kamu praktikkan.

Nah, dengan kamu membuat bubur ketan hitam sendiri dirumah dengan resep ini, kamu akan menikmati sekenyangnya. Dijamin, kuahnya gurih dan empuk ketan hitamnya. Anak-anak dan suami pasti suka.

Makanan dari bubur ketan hitam ini, memiliki kandungan bergizi juga lho. Yuk, simak resep ini dan praktekkan di rumah untuk disuguhkan ke keluarga tanpa harus membelinya ke penjual bubur.

Saat kamu bosan makan nasi terus, ide masakan bubur ketan hitam lezat dan bergizi ini harus kamu Cobain. Sehingga perut bisa kenyang dengan bubur ini, apalagi kalau dinikmati masih hangat, rasanya sangat menggoda selera.

Baca Juga: JADI GAK BERANTAKAN LAGI! Buat DIY Tempat Pensil Botol Bekas AQUA atau Le Minerale, Bisa Muat Banyak

BeritaSukoharjo.com telah merangkum resep membuat bubur ketan hitam yang diambil dari kanal YouTube Dapur Cantik Channel, hasilnya 100 persen gurih dan empuk teksturnya.

Bahan-Bahan Bubur Ketan Hitam:

500gr ketan hitam

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x