Ternyata Segampang Ini Bikin Beef! Tanpa Keluar Modal Banyak, Bisa Hemat Uang Bulanan Lagi! Ini Rahasianya

- 11 September 2023, 18:44 WIB
Resep masakan beef
Resep masakan beef /Instagram @banususanto.

BERITASUKOHARJO.com – Siapa yang suka ngira bahwa harga beef mahal? Jika kamu menjadi salah satunya, langsung saja merapat ke sini.

Artikel satu ini bakalan bagiin cara pembuatan beef dengan bahan-bahan ekonomis, jadi bakalan terkesan murah karena buat sendiri.

Beef kali ini akan sama dengan beef lainnya yang ada di restoran ternama. Hanya saja ini dibuat di rumah tanpa harus keluarga.

Selain itu, beef ini juga dibuat dengan bahan-bahan ekonomis, jadi bakalan hemat uang bulanan keluarga, deh.

Baca Juga: Resep Churros Renyah, Ide Cemilan Anak di Rumah, Super Lezat dan Simpel!

Kamu harus banget cobain resep beef murah yang rasa tetap mewah ini karena pasti keluarga bakalan suka dan nagih banget.

Buat kamu yang penasaran dengan resep beef lembut yang gurih ini bisa langsung ikuti cara pembuatannya di bawah ini.

Dikutip BeritaSukoharjo.com dari Instagram @banususanto, berikut resep beef yang enak dengan bahan-bahan murah.

Bahan-Bahan:

Lapisan 1:

4 centong nasi putih pulen
4 sdm nori cincang
1 sdm minyak wijen
1 sdm kecap asin
1/2 sdt lada halus
sejumput garam

Baca Juga: Resep Rawon Daging Spesial, Rasakan Sensasi Kuah Pekat yang Nikmat!

Lapisan 2:

300 gr daging short plate
1/2 bawang bombay, iris memanjang
Minyak untuk menumis
Bumbu marinasi:
3 siung bawang putih, dihaluskan
2 cm jahe, dihaluskan
1 sdm minyak wijen
1 sdm kecap asin
1 sdm saus tiram
1 sdm kecap manis

Lapisan 3:

1/2 bungkus keju cheddar quick melt ( bisa potong kecil-kecil saja)
150 gr mayonaise
2-3 sdm saus tomat
1 sdm cabe bubuk

Baca Juga: Resep Dadar Gulung Lembut dan Manis, Kulitnya Berpori! Jajanan Pasar yang Mudah Dibuat dan Mengenyangkan

Cara Membuat:

1. Langkah pertama bisa langsung campur semua bahan lapisan 1 sampai rata. Setelah itu bisa langsung taruh di loyang/pyrex/aluminium foil, kemudian dipadatkan.

2. Selanjutnya bisa mulai dimarinasi daging short plate dengan bumbu marinasi, diamkan sekitar 1 jam di kulkas.

3. Lanjut tahap menumis bawang bombay hingga harum, masukkan daging short plate bersama bumbu marinasinya. Setelah itu bisa masak sebentar sampai daging asal matang.

Baca Juga: Resep Sambal Ijo Teri Sat Set! Lauk Cepat dan Tahan Lama

4. Taruh tumisan daging di atas lapisan nasi. Ratakan dan sedikit ditekan. Campur semua bahan lapisan 3 kecuali keju sampai tercampur rata.

Setelah itu bisa langsung oleskan di atas tumisan daging sampai tertutup rata.

6. Tahap terakhir bisa taburkan potongan keju di atasnya. Panggang di oven menggunakan api atas sampai keju meleleh dan sedikit terbakar di beberapa bagian. Siap disajikan.

Kini beef siap untuk disantap. Selamat mencoba!***

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah