Menu Makan Malam dari Olahan Bihun, Rasanya Enak bisa Nambah Nasi Terus, Cek Resep Lengkapnya!

- 1 September 2023, 12:57 WIB
Resep menu makan malam olahan bihun
Resep menu makan malam olahan bihun /YouTube tri pujis

Setelah telur orak-arik itu matang, angkatlah dan sisihkan terlebih dahulu.

Baca Juga: WOW, LARIS MANIS BANGET! Resep Ide Usaha dari Singkong dan Bihun Jadi Kue Mewah, Modal Sedikit Omzet Selangit

5. Lanjut di wajan yang sama, masukkan irisan bawang merah dan bawang putih dan tumis hingga bawangnya itu harum dan berubah warna.

6. Setelah bawangnya berubah warna dan harum, masukkan juga irisan cabe merah dan sayur oyong yang telah dipotong-potong.

Aduk bahannya hingga cabe dan sayur oyong layu.

7. Tambahkan kaldu atau garam dan aduk kembali hingga merata. Setelah itu, masukkan telur orak-arik tadi.

8. Masukkan juga bihun yang telah direbus dan ditiriskan, 3 sendok makan kecap manis, 2 sendok makan kecap asin dan 1 sendok makan saus sambal.

Semua bahan tersebut diaduk-aduk dan ditumis hingga bihun gorengnya matang sempurna. Setelah bihun gorengnya matang, sajikan di atas piring.

Kini, bihun gorengnya siap untuk dinikmati bersama keluarga tercinta. Selamat mencoba, ya.***

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube tri pujis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah