Cantik dan Lembut! Kue Sus Klasik Wajib Ada untuk Hajatan dan Cemilan di Rumah, Begini Cara Bikinnya

- 29 Mei 2023, 22:29 WIB
Resep cemilan kue sus klasik cantik dan lembut buat hajatan
Resep cemilan kue sus klasik cantik dan lembut buat hajatan /Instagram @magdahlena_bria

5. Pastikan adonan tidak terlalu encer dan tidak terlalu berat bisa ditambahkan vanila bila Anda suka untuk mengurangi rasa amis, masukkan adonan ke piping bag yang telah diberi spuit.

Baca Juga: Mengenal Corak dan Budaya Melayu Riau yang Ada di Kepulauan Riau, Yuk Cari Tau Lebih Jauh!

6. Lalu siapkan loyang yang sudah dioles tipis dengan margarin, semprotkan adonan dan beri jarak, karena adonan nantinya akan mengembang.

7. Panaskan oven dengan suhu tinggi terlebih dahulu menggunakan suhu 200 derajat Celcius, pastikan oven sudah benar-benar panas ketika adonan masuk oven.

8. Panggang sampai adonan matang, pastikan sampai berwarna kuning kecoklatan dan permukaan kering tidak ada lagi gelembung busa halus di permukaan kue.

9. Pastikan jangan membuka pintu oven di tengah waktu pemanggangan adonan.

10. Jika adonan sudah matang, keluarkan dan dinginkan adonan beri isian vla.

Baca Juga: 6 Manfaat Kembang Telang dan Cara Pengolahannya yang Perlu Anda Ketahui

Cara Membuat Vla:

1. Untuk membuat vlanya, campurkan susu, gula, garam, maizena, dan kuning telur, masak sampai adonan meletup.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x