Kata Siapa Pempek Gak Bisa Terbuat dari Ayam? Ternyata Rasanya Tak Kalah Enak dari Biasanya

- 4 April 2023, 22:03 WIB
Resep dan cara membuat pempek ayam
Resep dan cara membuat pempek ayam /Instagram @lisna_lisnawati71/

Bahan kuah cuko:

- 250 gr gula aren, sisir (pilih yang warna nya hitam biar hasil cuko nya bagus)
- 500 mil air
- 3 sdm gula pasir
- 20 gr asam Jawa
- 2 sdt garam
- 2 sdm cuka
- 5 siung bawang putih
- 6 buah cabe rawit merah (haluskan), cabe nya bila suka pedas bisa ditambahkan lagi, sesuai selera aja

Bahan untuk pempek nya:

- 250 gr daging ayam (dada fillet), blender
- 200 gr tepung sagu/tapioka
- 100 gr tepung terigu
- 250 mil air
- 2 sdt kaldu bubuk
- 1,5 sdt garam
- 1/2 sdt msg
- 3 siung bawang putih yang sudah dihaluskan

Baca Juga: Korban Dukun Pengganda Uang di Banjarnegara, Mbah Slamet, Jadi 12 Orang, 9 Jenazah yang Ditemukan Dipindah ke

Cara Membuat:

1. Untuk membuat kuah cukonya terlebih dahulu siapkan panci, masukkan air secukupnya, gula aren yang sudah disisir, asam jawa, dan bawang putih.

2. Lalu masukan juga cabe yang sudah dihaluskan, aduk dan masak hingga larut.

3. Setelah gula larut atau mendidih, tambahkan garam gula pasir, dan cuka jangan lupa cek rasa.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah