Wajib Coba! Modal Pisang dan Tepung Jadi Takjil Kue yang Enak dan Manis, Bisa Dinikmati dengan Teh Hangat

- 22 Maret 2023, 17:45 WIB
Takjil kue enak dan manis dari olahan pisang dan tepung yang dikukus
Takjil kue enak dan manis dari olahan pisang dan tepung yang dikukus /YouTube HOBI MASAK

9. Siapkan alat kukusan, lalu panaskan, kemudian masukkan loyang dan kukus adonan kue pisang tersebut selama 40 menit dengan api sedang.

10. Setelah matang merata, lalu angkat dan dinginkan terlebih dahulu kue pisang kukus di dalam loyangnya.

11. Setelah selesai didinginkan, lalu keluarkan kue pisang kukus tersebut, kemudian potong-potong sesuai selera.

12. Sajikan kue pisang kukus ini di atas piring, nikmatilah sebagai takjil.

Itulah cara membuat kue pisang kukus yang mudah dan enak rasanya untuk takjil.

Bahkan pemula pun pasti bisa membuat kue pisang kukus seperti ini karena saking mudah dan sederhana.

Selamat mencoba. ***

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x