Resep Bolu Viral di Singapura, Pineapple Bun yang Enak dan Empuk, Dompet Aman Keluarga Senang

- 18 Maret 2023, 16:46 WIB
Resep pineapple bun
Resep pineapple bun /YouTube Luvita Ho/

BERITASUKOHARJO.com – Pineapple bun merupakan sebuah nama dari bolu yang sedang viral di Singapura karena rasanya enak dan teksturnya yang empuk.

Pineapple bun yang enak dan empuk menjadikan bolu tersebut cocok dimakan bersama keluarga sebagai sarapan di pagi hari.

Kali ini, BeritaSukoharjo.com akan merangkum resep pineapple bun yang lebih ekonomis tanpa harus menguras dompet dari kanal YouTube Luvita Ho.

Baca Juga: Modal 1 Bungkus Mie Instan Sudah Jadi Cemilan Seenak Ini! Super Kriuk dan Gurih, Anti Ribet Bikin Nagih!

Luvita Ho membagikan salah satu tips dalam pembuatan pineapple bun. Ia mengatakan bahwa bolu tersebut akan lebih empuk teksturnya jika adonannya menggunakan mentega bukan margarin. Berikut resep pineapple bun dari Luvita Ho:

Bahan-Bahan:

Adonan roti:

300 gr tepung protein tinggi
4 gr ragi instan
3 gr garam
50 gr gula pasir
1 sdm susu bubuk
1 butir telur
130-145 ml air dingin
35 gr mentega tawar

Baca Juga: Super Nyoklat dan Creamy! Bikin Minuman Kekinian Ini untuk Ide Jualan Takjil Ramadhan 2023 Banyak yang Suka

Cookie topping:
50 gr mentega tawar
45 gr gula pasir/gula kastor
1/2 sdt vanilla extract
2 cubit garam
1 kuning telur ukuran besar
85 gr tepung protein sedang
1/4 sdt baking powder
1/4 sdt baking soda

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x