Ide Jualan Bulan Puasa yang Menguntungkan. Chicken Katsu Frozen, Cocok untuk Menu Buka Puasa dan Sahur

- 7 Maret 2023, 14:37 WIB
Inilah resep chicken katsu yang enak dan untung kalau dijual.
Inilah resep chicken katsu yang enak dan untung kalau dijual. /YouTube ala Novisa

1 sdm tepung maizena

½ sdt garam

½ sdt kaldu bubuk

¼ sdt bawang putih bubuk

¼ sdt lada bubuk

Baca Juga: Ide Bisnis di Bulan Ramadhan, Brownies Cheese Cake, Lembut, Rasanya Nyoklat dan Keju Banget, Intip Resepnya

Cara Membuat:

1. Cuci ayam sampai bersih, beri perasan jeruk nipis, aduk rata, kemudian cuci bersih lagi. Setelah bersih, masukkan ayam ke dalam mangkuk.

2. Kemudian marinasi dengan memberi garam, bawang putih bubuk, kaldu bubuk, lada bubuk, dan susu cair.

Pakai susu cair agar ayam terasa lebih juicy, jika tidak ada bisa tidak dipakai, cukup marinasi ayam dengan bumbu-bumbu saja. Diamkan selama 15 menit jika buru-buru atau setengah harian.

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x