Modal Sedikit Untung Selangit, Usaha Miniman Es Kopi Jelly yang Mudah dan Praktis!

- 4 Maret 2023, 22:56 WIB
Cara mudah membuat es kopi jelly yang nyegerin banget
Cara mudah membuat es kopi jelly yang nyegerin banget /Instagram @sarongsarie

BERITASUKOHARJO.com – Membuat olahan es memang susah-susah gampang, terlebih es kopi dengan toping jelly. Memang kedengarannya dua bahan itu tidak patut dikombinasikan. Tapi hampir setiap cafe menyediakan minuman kopi dengan topping jelly.

Nah bagi kamu nih yang suka kopi dengan aroma yang khas dan rasa original yang pahit memang lebih disukai kaum adam. Kopi sendiri saat ini banyak yang dikemas lebih praktis atau orang menyebutnya dengan kopi instan (didalamnya sudah terdapat gula).

Kopi instan sendiri di Indonesia sudah beragam merk dan rasa. Bahkan ada pula kopi instan yang dipadukan dengan gula aren. Kopi instan semakin memudahkan penikmat kopi.

Baca Juga: Resep Ayam Goreng Rambutan yang Kriuk di Luar dan Lembut di Dalam, Bisa Jadi Lauk atau Cemilan

Tak heran, sekarang untuk membuka kedai kopi banyak yang menggunakan kopi instan tanpa racikan tersendiri dari barista. Kopi yang diminati oleh generasi muda sekarang yakni kopi yang dipadukan dengan topping, salah satunya dengan jelly.

Jelly dengan tekstur yang pas tidak padat dan tidak lembek yang menjadi pilihan terbaik untuk menjadi topping. Nah bagi kalian yang ingin membuka usaha minuman bisa nih menu kopi jelly dijadikan salah satu menu di usaha bisnismu.

Cara yang mudah dan praktis dengan modal yang sedikit, minuman ini bisa dijadikan sebagai peluang usaha yang menggiyurkan.

Baca Juga: Resep Crispy Honey Chilli Potatoes, Menu Masakan India yang Lezat Jadi Ide Santapan Buka Puasa

BeritaSukoharjo.com merangkum resep es kopi jelly dari postingan Instagram @sarongsarie. Yuk simak cara pembuatan kopi jelly yang sangat mudah, ikuti semua langkahnya dengan baik ya.

Bahan Jelly Kopi:

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x