Resep Bakwan Jagung Renyah dan Empuk, Pakai Bahan Ini Biar Makin Kriuk

- 24 Februari 2023, 12:06 WIB
Resep bakwan jagung empuk, renyah, kriuk
Resep bakwan jagung empuk, renyah, kriuk /YouTube Sharing Masak Memasak

1/4 sdt soda kue

150 ml air

Cara Membuat:

1. Pertama kita bikin bumbu halusnya dulu. Siapkan dua siung bawang merah dan dua siung bawang putih.

2. Masukkan bahan-bahan tersebut ke dalam cobek, kemudian ulek sampai hasilnya halus.

3. Setelah bumbu halusnya sudah jadi, sisihkan terlebih dahulu.

4. Selanjutnya, potong halus satu batang daun bawang.

Baca Juga: Klub Mager Wajib Tahu, 6 Olahraga yang Bisa Dilakukan di Rumah Agar Tubuh Tetap Sehat dan Bugar

5. Setelah memotong daun bawang, berikutnya iris dua buah jagung. Dalam resep ini jagung yang dipakai adalah jagung manis.

6. Setelah jagung manisnya diiris-iris, pindahkan ke dalam wadah.

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah