Resep Bubur Ketan Hitam yang Empuk dan Enak, Cocok Disantap saat Hujan, Auto Perut Terasa Hangat dan Kenyang

- 22 Februari 2023, 14:38 WIB
Resep bubur ketan hitam
Resep bubur ketan hitam /Instagram @primakusumadewi.

Baca Juga: Bosan Memasak Rendang Daging? Coba Menu Baru Rendang Jengkol, Dijamin Menggugah Selera Makan

Jahe berfungsi untuk menghangatkan tubuh. Jadi bubur ini cocok disantap saat hujan, perut terasa hangat dan kenyang. 

Ada cara mengolah bubur ketan hitam agar empuk, yaitu rendam ketan selama dua jam. Kemudian masak dengan api sedang dan air rebusan yang cukup.

Dilansir oleh BeritaSukoharjo.com dari akun Instgram @primakusumadewi, inilah resep dan cara mengolah bubur ketan hitam agar teksturnya empuk dan rasanya enak menjadi bubur.

Baca Juga: Punya Tetelan Sapi Jangan Dibuang, yuk Bikin Soto Tetelan, Ini Rahasianya Biar Sehat

Bahan-Bahan: 

250 gr beras ketan hitam

2 lembar daun pandan

1 liter air

1 sdt air

50 gr gula pasir

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x