Cara Membuat Hutspot, Hidangan Rumahan ala Belanda, Yuk, Coba Resepnya!

- 21 Februari 2023, 12:46 WIB
Resep hutspot
Resep hutspot /Instagram @simoneskitchen/

BERITASUKOHARJO.com – Apakah Anda pernah mencoba hutspot? Hidangan rumahan ala Belanda ini ternyata memiliki sejarah yang cukup unik.

Menurut situs smithsonianmag, sejarah penemuan hutspot dimulai sejak abad 16 pasca perang 80 tahun di Leiden atas penjajahan Spanyol.

Saat itu, penduduk Leiden memanfaatkan sisa makanan yang ditinggalkan oleh tentara Spanyol berupa wortel, parsnip, daging, dan bawang. Mereka mencampurkannya ke dalam panci dan jadilah hutspot.

 Baca Juga: Resep Cumi Lada Garam, Menu Pilihan untuk Sahur dan Berbuka Puasa, Lengkap dengan Tips agar Cumi Tidak Alot

Penamaan hidangan tersebut berasal dari kata hutsen (untuk mencampur) dan pot (yang), artinya hidangan yang dicampur jadi satu. Sajian hutspot ini dijadikan sebagai simbol kemenangan dalam mempertahankan kota Leiden dari cengkeraman Spanyol.

Hingga sekarang, hutspot masih banyak dikonsumsi oleh orang Belanda sebagai hidangan rumahan. Proses pembuatan makanan ini terbilang sederhana, cukup dengan mencampurkan daging bersama aneka sayur.

Kali ini, BeritaSukoharjo.com akan membagikan resep hutspot dari Ny. Endang melalui buku 'Resep Masakan Nasional' terbitan CV. Anugerah tahun 1990. Berikut resepnya:

Bahan:

Halaman:

Editor: Klara Delviyana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x