Resep Nasi Tempe Katsu Sambal Pecel, Masakan Rumahan yang Simpel dengan Bahan Ekonomis dan Buatnya Praktis

- 20 Februari 2023, 22:10 WIB
Resep nasi tempe katsu dan sambal pecel
Resep nasi tempe katsu dan sambal pecel /Instagram @fortunecermat.

- Sambal pecel instan yang sudah dilarutkan dalam air

Baca Juga: Tanpa Oven, No Kukus, Ternyata Bikin Klapertart Mudah Baget, Cuma Pakai Bahan Ekonomis Intip di Sini

Cara Membuat Nasi Tempe Katsu Sambal Pecel:

1. Langkah pertama, kukus tempe selama 15 menit, lalu haluskan selagi masih panas.

2. Masukkan serutan wortel, bawang bombay, bawang putih, merica, dan telur, kemudian aduk adonan tempe katsu secara merata.

3. Bentuk adonan tempe katsu sesuai selera, lakukan sampai adonan habis.

4. Campurkan tepung bumbu serbaguna dengan air secukupnya, kemudian aduk hingga larut dan pastikan tidak ada yang menggumpal.

5. Ambil adonan tempe yang sudah dibentuk, lalu celupkan pada tepung basah, kemudian gulingkan ke dalam tepung panir.

Baca Juga: Cantik Menul-Menul, Bikin Kreasi Cemilan Molor yuk! Intip Resep dan Cara Membuat Mochi Isi Kacang

6. Lakukan proses tersebut sampai semua adonan tempe katsu habis.

Halaman:

Editor: Nurulfitriana Ramadhani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x