Pernah Coba Puding Coklat Cantik Ini? Lembut dan Rasa Unik Buatnya Jadi Ide Jualan Tingkat Atas

- 15 Februari 2023, 21:12 WIB
Ide jualan puding coklat yang unik dan lembut dengan tambahan cincau
Ide jualan puding coklat yang unik dan lembut dengan tambahan cincau /YouTube tri pujis

2. Tuang 500 ml air putih dan aduk kembali. Pindahkan ke atas kompor. Masak sampai mendidih sambil terus diaduk.

3. Ketika sudah mendidih, matikan kompor. Tuang ke wadah berbentuk kotak atau sesuai selera. Diamkan hingga mengeras.

Baca Juga: Resep Sop Sederhana Ini Mirip Masakan Mama, Pakai Bumbu Anti Ribet Cocok Jadi Lauk Makan, Bikin Auto Nyeruput

4. Setelah puding cincau sudah keras, potong jadi beberapa bagian besar. Lalu, parut memakai parutan keju. Lakukan sampai selesai.

5. Gunakan panci kembali. Masukkan 2 bungkus agar-agar plain, 225 gram gula pasir, dan ¼ sdt garam. Aduk rata.

6. Tuang 1 liter susu full cream dan 600 ml air. Aduk kembali. Lalu, masak sambil diaduk sampai nanti mendidih.

Baca Juga: Resep Es Kacang Merah Enak dan Segar, Bisa Jadi Ide Jualan Takjil Ramadhan, Harga Kaki Lima Rasa Bintang Lima!

7. Kalau sudah mendidih, kecilkan api. Pindahkan adonan sebanyak 600 ml dan sisihkan ke wadah lain.

8. Sisa adonan di panci ditambah 2 saset kopi instan. Aduk hingga tercampur rata. Matikan api kompor. Masukkan cincau parut dan aduk rata.

9. Tuang puding ke dalam loyang ukuran 18 cm x 18 cm atau sesuai selera. Biarkan set dahulu.

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah