Kue Tradisional Naik Level Setelah Dibuat Seperti Ini, Modelnya Unik dan Menarik, Cocok Jadi Ide Takjil

- 15 Februari 2023, 05:51 WIB
Resep kue tradisional naik level, cocok jadi takjil bulan Ramadhan
Resep kue tradisional naik level, cocok jadi takjil bulan Ramadhan /YouTube Dapur Lielis

Jadi, bentuknya itu seperti gelas, ya di bagian tengahnya ada lubang. Jika sudah dibentuk seperti itu, susun di dalam kukusan dan bisa dikukus selama 10 menit saja.

Bila sudah 10 menit, bisa disisihkan terlebih dahulu.

6. Selanjutnya adalah membuat isian gulanya lagi, ya. Siapkan 300 ml air dan 70 gr gula merah ke dalam sebuah panci.

Baca Juga: Telur Rebus Masak Begini Lebih Nampol! Tambah Bumbu Sederhana Jadi Lauk Makan yang Bikin Kangen

7. Kemudian, tambahkan sejumput garam, 1 lembar daun pandan, dan 3 sendok makan gula pasir. Aduk-aduk dan masak bahan tersebut sampai mendidih.

Setelah mendidih, matikan api dan saring larutan gula merah tersebut.

8. Setelah disaring, tambahkan santan dan juga tepung maizena sebanyak 3 sendok makan. Kemudian, aduk-aduk semua bahan isian gula merah sampai tercampur.

9. Kemudian, tuang bahan isian gula merah ke dalam kue yang sudah dikukus tadi, ya tepat di bagian tengah kue yang bolong.

Setelah isiannya masuk, bisa dikukus kembali selama 15 menitan, ya. Setelah 15 menit, bisa diangkat dan disajikan. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Dapur Lielis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah