Wow! Ikan Kuah Kuning Bisa Dibikin Tanpa Santan dan Irit Minyak, IRT Wajib Coba Resep Lauk Makan Siang Ini

- 5 Februari 2023, 09:00 WIB
Resep lauk makan ikan kuah kuning
Resep lauk makan ikan kuah kuning /YouTube fluffy kasih

8. Segera bumbui kuah dengan gula pasir, garam, penyedap rasa, 2 batang serai, 3 lembar daun salam, dan 2 ruas lengkuas ke dalam panci. Aduk kembali.

Baca Juga: Sulap 1 Bungkus Tahu Jadi Cemilan Enak dan Mengenyangkan, Cocok Juga untuk Lauk Makan Keluarga, Auto Nagih!

9. Berikutnya, masukkan ikan kembung yang telah dimarinasi, potongan belimbing wuluh, dan 3 sendok makan air jeruk nipis.

Pada tahap ini pastikan biji jeruk nipis tidak ikut masuk ke dalam panci agar hasil resep lauk makan siang ikan bumbu kuning tanpa santan dan irit minyak ini lebih nikmat.

10. Aduk semua bahan dalam panci kemudian masak hingga ikan kembung matang. Setelah matang, matikan kompor dan sajikan di meja makan.

Baca Juga: Renyahnya Bikin Nagih! Siomay Kering Pedas Daun Jeruk dari Modal Irit, Ide Jualan Kekinian Untung Melejit!

Nah, itulah resep ikan bumbu kuning tanpa santan dan irit minyak yang bisa menjadi pilihan variasi menu lauk makan siang.

Jika IRT sedang punya stok ikan di rumah, resep olahan lauk makan siang ikan bumbu kuning tanpa santan dan irit minyak bisa jadi alternatif sajian teman nasi.

Praktikkan segera dan semoga resep ini bermanfaat untuk IRT di rumah.***

 

Halaman:

Editor: Francisca Adita Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah