Wangi dan Pedas! Inilah Resep Masakan Sunda Ayam Kemangi untuk Menu Makan Siang, Siap-Siap Boros Nasi

- 27 Januari 2023, 13:33 WIB
Resep masakan Sunda ayam kemangi untuk menu makan siang
Resep masakan Sunda ayam kemangi untuk menu makan siang /YouTube Devina Hermawan

1. Siapkan ayam sebanyak 1 kg, lalu potong menjadi 12 bagian dan cuci sampai bersih, kemudian sisihkan ke dalam sebuah wadah.

2. Setelah itu, masukkan garam dan juga jeruk nipis secukupnya, lalu aduk-aduk daging ayam sampai tercampur rata.

3. Kemudian, diamkan dan marinasi daging ayam selama beberapa menit sampai bumbunya meresap dan bau amisnya hilang.

4. Geprek kemiri, iris-iris bawang merah, bawang putih, kunyit, dan kencur, lalu sisihkan ke dalam sebuah blender.

5. Setelah itu, tambahkan cabai rawit dan sedikit minyak goreng, lalu blender bumbu sampai halus dan tercampur merata.

6. Siapkan dan panaskan minyak goreng, lalu masukkan bumbu halusnya dan aduk-aduk rata, tumis hingga matang serta harum.

7. Tambahkan serai, daun salam, daun jeruk, dan juga jahe, lalu aduk-aduk rata lagi dan tumis hingga sedikit kecoklatan.

Baca Juga: 1 Resep Bolu dari Bahan Dasar Tape Singkong jadi Cemilan Lezat Sebanyak ini! Cocok Banget Jadi Ide Jualan

8. Setelah bumbunya kecoklatan, lalu masukkan potongan ayam yang telah dimarinasi tadi, kemudian tuangkan sedikit air, aduk-aduk lagi.

9. Setelah itu, masukkan gula pasir, kaldu bubuk, dan garam secukupnya, lalu aduk-aduk dan ungkep ayam selama 20 menit.

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah