Buatnya dengan Bumbu Iris Saja! Resep Sop Iga Ini Jadi Menu Favorit untuk Makan Siang, Dijamin Enak dan Nagih

- 7 Desember 2022, 10:30 WIB
Resep sop iga dengan bumbu iris, dijamin enak untuk menu makan siang
Resep sop iga dengan bumbu iris, dijamin enak untuk menu makan siang /YouTube Rayyan Al Ghazali

7. Lalu tambahkan juga bahan lainnya seperti kayu manis, ½ buah pala, 4 butir kapulaga, 10 butir cengkeh, 2 buah bunga lawang, dan bawang putih yang digeprek.

8. Masukkan bumbu seperti 1 sdm garam, 1 sdm penyedap rasa, 1 sdt lada bubuk, dan 1 sdt gula pasir, lalu aduk-aduk hingga tercampur merata.

9. Aduk-aduk rata dan masak sampai iga sapi matang dan empuk, tutup panci dan masak sekitar 30-40 menit.

10. Setelah iga sapi empuk, buang semua rempah-rempahnya dari dalam panci tersebut.

11. Setelah itu, masukkan potongan kentang dan wortel, lalu rebus sampai semuanya matang.

12. Setelah matang dan empuk, lalu masukkan tomat, daun bawang, dan bawang goreng secukupnya, kemudian aduk-aduk dan masak sebentar.

13. Setelah matang, angkat dan sajikan sop iga di dalam mangkuk saji.

Selamat mencoba. ***

Halaman:

Editor: Anggita Kusmadewi

Sumber: YouTube Rayyan Al Ghazali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah