Ternyata Singkong Bisa Dibikin Bolu Super Lembut, Meskipun Tanpa Tepung Terigu, Cocok Jadi Teman Ngeteh

- 7 Desember 2022, 06:03 WIB
Resep bolu singkong tanpa tepung terigu
Resep bolu singkong tanpa tepung terigu /YouTube PAP COOK

Cara membuat:

1. Siapkan bahannya. Lalu, parut singkong hingga halus. Bisa menggunakan parutan kelapa atau pun blender, ya.

Baca Juga: Cuma 1 Telur Bisa Buat Ide Jualan yang Untung Banyak, Bolu Kukus Red Velvet Tanpa Mixer Tanpa Oven

Bila kandungan air di dalam singkong terlalu banyak, harus diperas terlebih dahulu agar kadar airnya hilang. Fungsinya agar mudah mencampurkannya dengan bahan lainnya.

Bila singkong sudah diperas, bisa disisihkan terlebih dahulu.

2. Selanjutnya kita siapkan air panas di dalam wadah. Kemudian, masukkan wadah lain yang sudah berisi margarin.

Panaskan margarin tersebut hingga meleleh. Bila margarin sudah meleleh, sisihkan.

3. Selanjutnya, siapkan lagi wadah lainnya. Masukkan 4 butir telur utuh ke dalamnya. Lalu, tambahkan sp, vanili bubuk dan gula pasir.

Untuk sp ini bisa diganti dengan tbm, ya. Fungsinya tetap sama, yaitu melembutkan adonan bolu.

Sedangkan vanili bubuknya bisa diganti dengan vanila cair. Mixer bahan tersebut hingga putih kental dan mengembang.

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube PAP COOK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x