Banjir Orderan Snack Box karena Ide Jualan Legit dari Singkong, Resep Rahasia Bingka Inilah yang Bikin Untung

- 30 November 2022, 14:13 WIB
resep bingka singkong untuk ide jualan isi snack box
resep bingka singkong untuk ide jualan isi snack box /YouTube Beqs Kitchen

Baca Juga: Sejak Tau Resep Ini, Semua Ketagihan! Tahu Jangan Cuma Digoreng Polosan, Masak Begini Aja, Enak Pedas Gurih!

3. Selanjutnya, siapkan mangkuk dan masukkan pecahan 2 butir telur, 200-220 gram gula pasir, 1/2 sendok teh garam, dan 1/2 sendok teh pasta vanila.

4. Aduk-aduk bahan dalam mangkuk itu dengan menggunakan whisk hingga gula dan garam larut.

5. Berikutnya, masukkan 3 sendok makan tepung tapioka ke dalam mangkuk dan aduk-aduk kembali sampai tercampur merata.

6. Setelah itu, tuangkan 200 mililiter santan kental dan aduk-aduk lagi hingga santan menyatu dengan adonan.

7. Selanjutnya, 3 sendok makan margarin yang sebelumnya telah dicairkan terlebih dahulu. Aduk kembali menggunakan whisk.

8. Baru setelah itu, masukkan hasil parutan singkong ke dalam mangkuk berisi adonan. Campurkan menggunakan spatula.

9. Tambahkan juga 3-4 tetes pewarna makanan warna kuning ke dalam adonan agar warna lebih cantik. Tahap ini bersifat opsional, jadi tidak wajib dilakukan. Aduk-aduk adonan lagi.

Baca Juga: Resep Cemilan Olahan Tahu Crispy yang Mudah, Enak, dan Nagih! Tua Muda Dijamin Pasti Suka

10. Berikutnya, siapkan loyang ukuran 20 x 20 centimeter yang telah dilapisi dengan kertas baking di permukaan bawahnya.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube Beqs Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x