Cara Merebus Ceker Agar Empuk dan Tidak Bau Amis

- 25 November 2022, 09:22 WIB
Ilustrasi - cara merebus ceker agar empuk dan tidak bau amis
Ilustrasi - cara merebus ceker agar empuk dan tidak bau amis /Pixabay/falco

BERITASUKOHARJO.com - Apakah Anda salah satu penikmat ceker? Ceker memang memiliki banyak penggemarnya. Terlebih lagi ceker bisa diolah menjadi berbagai macam sajian yang nikmat.

Ceker biasanya diolah menjadi beberapa makanan seperti dibuat sup ceker, ceker mercon, dan ceker krispi. Sajian berbagai ceker ini cocok untuk dijadikan cemilan dan juga teman makan nasi.

Sayangnya, ceker kadang menimbulkan bau amis jika tak diolah dengan baik. Bahkan kadang ceker juga bisa menjadi alot jika diolah secara asal-asalan.

Nah, dalam artikel ini akan dibagikan beberapa cara merebus ceker agar empuk, tidak bau amis dan alot.

Baca Juga: Stop Goreng Ayam! Olah Pakai Resep Bumbu Kecap Bawang Bombay Aja Rasanya Enak Banget dan Simple Anti Ribet

Sebagai informasi lain, ceker memiliki tampilan yang kurang memikat tapi ceker memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

Hal tersebut dikarenakan ceker mengandung kalsium yang tinggi, yang baik juga bagi kekuatan dan pertumbuhan tulang.

Tak hanya itu saja kandungan dalam ceker juga meliputi vitamin C, mineral, magnesium, fosfor, dan kolagen. Ceker juga bisa meningkatkan sistem imun kekebalan tubuh.

 

Halaman:

Editor: Risqi Nurtyas Sri Wikanti

Sumber: YouTube DAPUR RAYYANKA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x