Olahan Tahu dan Bihun Bisa Jadi Nugget yang Super Praktis, Cocok Jadi Ide Jualan Frozen Food

- 25 November 2022, 05:45 WIB
Resep olahan bihun dan tahu jadi nugget
Resep olahan bihun dan tahu jadi nugget /YouTube Dapur Riara

7. Kemudian, masukkan tepung terigu. Aduk-aduk kembali hingga tercampur rata. Bisa diaduk langsung menggunakan tangan agar lebih merata lagi.

Baca Juga: Lirik Qomarun, Salawat Penggambaran Nabi Muhammad SAW, Lengkap Arab Latin dan Artinya

8. Setelah itu, tuang adonan nugget tahu bihun ke dalam loyang cetakan yang sudah diolesi dengan minyak. Ratakan dan padatkan adonan nugget menggunakan spatula.

Kemudian, masukkan ke dalam kukusan yang sudah panas. Dikukus selama kurang lebih 25 menit atau hingga matang.

Apabila sudah matang, angkat dan keluarkan dari loyang cetakan. Biarkan dingin terlebih dahulu sebelum dipotong.

9. Siapkan wadah. Masukkan tepung terigu dan juga air. Aduk-aduk hingga tercampur rata. Lalu, celup nugget tahu bihun yang sudah dipotong-potong tadi ke dalam adonan tepung cair.

10. Setelah itu, guling-gulingkan nugget tahu bihun ke dalam tepung panir sambil ditekan-tekan agar tepung panir menempel pada nugget tahu bihun. Lakukan hingga selesai.

Nah, sekarang kamu bisa menyimpan nugget tahu bihun ini untuk stok frozen food. Bisa disimpan di dalam wadah tertutup dan dimasukkan ke dalam kulkas.

11. Selanjutnya, panaskan minyak goreng. Lalu, goreng nugget tahu bihun hingga matang. Bila sudah matang, angkat dan siap untuk disajikan. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Widya Ardikasari

Sumber: YouTube Dapur Riara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x