Legit! Cek Resep Cemilan Tradisional dari Tepung Ketan Ini, Manis dan Kenyalnya Menggugah Selera Siapapun

- 20 November 2022, 07:11 WIB
resep cemilan tradisonal dari tepung ketan
resep cemilan tradisonal dari tepung ketan /YouTube Sylvia Pradipta

BERITASUKOHARJO.com - Sajian cemilan tradisional memang selalu memiliki peminatnya tersendiri.

Selain rasanya yang enak, biasanya cemilan tradisional juga mudah dalam membuatnya.

Nah, tepung ketan menjadi salah satu bahan dasar untuk membuat cemilan tradisional ini.

Selain menggunakan tepung ketan, cemilan tradisional ini pun menggunakan bahan-bahan yang mudah ditemukan di pasaran.

Baca Juga: Ide Jualan Kekinian Mushroom Zuppa Soup, Roti Hangat Empuk dan Lezat, Modalnya Irit Banget Loh

Cemilan tradisional yang terbuat dari tepung ketan ini cocok dihidangkan untuk saat kumpul keluarga ataupun bisa juga dijual kembali, yang tentunya dapat mendatangkan keuntungan yang berlimpah.

Cita rasa dari cemilan tradisional tepung ketan ini manis, teksturnya juga kenyal, dan pastilah akan sangat disukai oleh semua orang, termasuk diantaranya anak-anak.

Berikut ini BeritaSukoharjo.com telah mengutip resepnya dari kanal YouTube Vivi veronica, dan membagikan ulang untuk Anda.

Simak dan ikuti resepnya dengan cermat, sebagaimana yang kami sebagai berikut.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube Vivi veronica


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x