Sulap Stok Kangkung di Kulkas Jadi Menu Pedas Pakai Bumbu Rujak, Resep Ini Dijamin Nagih dan Bikin Gobyos

- 16 November 2022, 19:32 WIB
resep hasil sulap kangkung dengan bumbu rujak
resep hasil sulap kangkung dengan bumbu rujak /YouTube syahla habibi

1/2 sendok teh air asam Jawa

Garam secukupnya

Cara Membuat:

1. Ambil 1 ikat kangkung segar dengan batang yang tidak terlalu tebal. Potong sesuai selera dan cuci bersih kangkung tersebut di bawah air mengalir lalu tiriskan.

2. Berikutnya, tusuk 1 bungkus terasi sachet dan nyalakan kompor dengan api kecil. Bakar terasi di atas api kompor pelan-pelan hingga sedikit kering dan mengluarkan aroma khas.

3. Selanjutnya jika terasi sudah mulai kering dan mengeluarkan aroma yang khas, segera angkat dan matikan kompor.

Baca Juga: Cara Masak Mie Goreng Nyemek Paling Enak dan Mudah, Pengganti Nasi Ekonomis Mirip Buatan Pedagang Tendaan

4. Kemudian, mulai buat bumbu rujak dengan menghaluskan 3 buah cabai rawit merah dan garam secukupnya. Haluskan menggunakan cobek. Jumlah cabai rawit bisa disesuaikan dengan selera masing-masing.

5. Setelah cabai rawit merah cukup halus, tambahkan terasi yang tadi baru saja dibakar di atas kompor. Haluskan terasi bersama dengan cabai rawit merah dan garam lalu ulek kembali.

6. Masukkan juga 2 butir gula merah atau gula Jawa dan ulek di dalam cobek bersama bahan sambal rujak lainnya.

Halaman:

Editor: Sekar Widyaningrum

Sumber: YouTube syahla habibi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x