Cara Mudah Buat Sambal Terasi Paling Enak, Dipadu dengan Sayur Sop Jadi Segar dan Pedas, Kamu Wajib Coba

- 13 November 2022, 15:33 WIB
Cara mudah membuat sambal terasi paling enak,
Cara mudah membuat sambal terasi paling enak, /YouTube CR COOK

Baca Juga: 4 Faktor yang Bisa Membuat Anak Kecil Mengalami Keterlambatan Bicara, Orang Tua Wajib Tahu!

Simak baik-baik resep dan cara mudah membuat sambal terasi paling enak berikut ini:

Bahan dan Bumbu Sambal Terasi:

- 50 gram cabe rawit merah atau 30 buah
- 10 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
- 2 buah tomat
- 2 saset terasi
- 1/2 sdt garam
- 1/4 sdt micin
- 2 sdt gula merah

Baca Juga: Ternyata Ayam Dimasak dengan Bumbu Ini Rasanya Enak Banget, Cocok Jadi Lauk Makan Harian

Cara Membuatnya:

1. Sayat bagian tengah cabe rawit (menyayatnya jangan sampai putus). Fungsinya agar saat digoreng tidak meletus-letus.

2. Potong 10 siung bawang merah yang sudah dikupas menjadi dua bagian.

3. Potong 1 siung bawang putih yang sudah dikupas menjadi dua bagian.

4. Potong-potong 2 buah tomat jadi beberapa bagian. Tujuannya agar mudah untuk dimasak dan diulek.

Halaman:

Editor: Klara Delviyana

Sumber: YouTube CR COOK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah