Modal Murah Jadi Cantik nan Lembut, Gak Nyangka Ide Jualan Ini Mudah Dibuat, Simak Resep Selengkapnya

- 12 November 2022, 15:17 WIB
cemilan cantik dan lembut
cemilan cantik dan lembut /YouTube Dapur Riara

1. Pertama, membuat siapkan wadah bersih. Pecahkan 2 butir telur ayam, 100 gram gula pasir, ½ sdt vanila, dan ½ sdt emulsifier/SP.

2. Aduk memakai mixer hingga menjadi adonan putih kental berjejak. Jika tidak memiliki mixer bisa memakai whisk, namun memang butuh waktu agak lama.

3. Kemudian, tambah 125 gram tepung terigu, ¼ sdt baking powder, dan ¼ sdt garam. Pakai saringan atau ayakan supaya lebih halus.

4. Dalam kondisi mixer mati, gunakan untuk mengaduk sebentar. Lalu, baru nyalakan mixer. Mixer sebentar saja asal tercampur.

Baca Juga: Dessert Cantik dan Lembut, Unik Banget Pakai Ubi Ungu, Intip Resep Mudah Membuatnya

5. Masukkan 65 ml santan instan dan 60 ml minyak goreng. Mixer kembali sampai tercampur dan tidak ada minyak yang mengendap. Lanjut aduk pakai spatula.

6. Pindahkan sedikit adonan ke dalam 2 wadah kecil. Pada adonan terbanyak, beri pasta pandan dan aduk rata. Salah satu adonan yang sedikit diberi pewarna kuning.

7. Kedua adonan yang sedikit dimasukkan ke plastik segitiga supaya mudah dibentuk menjadi telur ceplok.

8. Siapkan wajan cetakan kur yang akan digunakan. Tunggu sampai panas. Oles sedikit margarin memakai kuas. Boleh juga memakai minyak goreng.

Baca Juga: Cabai Melimpah Buat Gerah, Resep Ayam Woku Enak Jadi Incaran Penyuka Pedas, Boros Nasi

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti

Sumber: YouTube Dapur Riara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah