Ide Jualan Kekinian Modal Hemat, Hotdog Krispi Bakal Ludes Sekejap, Rasa Enaknya Gak Main-Main

- 12 November 2022, 07:24 WIB
ide jualan kekinian hotdog krispi modal hemat
ide jualan kekinian hotdog krispi modal hemat /YouTube Dapur Riara

6. Ambil 1 adonan dan bentuk menjadi bulat. Pipihkan memakai rolling pin. Lalu, gulung menjadi bentuk tabung. Rapikan dengan cara dicubit.

Baca Juga: Telur Jadi Ide Jualan Enak Super Krispi, Untung Besar, Sayang Belum Banyak yang Tahu, Simak Resep Lengkapnya

7. Roti terbentuk ditempatkan di wadah yang sudah diberi tepung. Ulangi hal yang sama ke seluruh adonan. Tutup dengan kain atau plastik dan diamkan selama 20 menit.

8. Celupkan adonan ke putih telur. Baluri memakai tepung panir sampai rata. Masukkan ke minyak yang sudah panas.

9. Goreng roti dengan api sedang cenderung kecil. Saat bagian bawah berubah warna, balik roti supaya matang merata. Kalau sudah matang, angkat dan tiriskan.

Baca Juga: Kok Bisa? Bihun, Tahu, dan Telur Jadi Cemilan Gurih, Cocok untuk Lauk, Belum Banyak yang Tahu Resep Ini

10. Siapkan teflon dan lelehkan 1 sdm margarin. Aduk aduk. Masukkan sosis untuk isian hotdog. Panggang sosis sampai matang dan kecoklatan. Angkat.

11. Saatnya membentuk hotdog. Belah roti goreng, namun jangan sampai putus. Beri isian daun selada, keju parut, dan sosis. Tambahkan juga saus sambal dan mayones. Hotdog siap dijual.***

Halaman:

Editor: Nurul Ripna Astuti

Sumber: YouTube Dapur Riara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x